Kamis, 01 September 2011

Gaya

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar !

1.    Setelah dikenai gaya sebesar 40 N, sebua benda bergerak dengan percepatan 0,2 m/s2. Hitung massa benda tersebut !
2.    Sebutkan perbedaan antara massa dengan  berat benda   ! (dalam tabel)
3.    Hitung besar resultan dan arahnya dari kedua gaya pada gambar di bawah ini jika Andi dan Budi masing-masing memberikan gaya sebesar 45 N dan 68 N  !   



4.    Berat batu diukur dengan neraca pegas besarnya 19,6 N Jika percepatan grafitasi bumi  9,8 m/s2 maka hitung massa batu tersebut !
5.    Massa seorang astronot di Bumi 60 kg. Jika percepatan grafitasi bumi adalah 9,8 m/s2, dan percepatan grafitasi Bulan 1/6 percepatan grafitasi Bumi maka tentukan  berat astronot ketika di bulan !



IKLAN 3

Related Posts:

  • Bank Soal GeografiAssalamu'alaikum.Memiliki stok Bank Soal yang banyak dan berfariasi merupakan hal yang perlu di perhatikan oleh guru dan siswa. Saya memiliki beberapa… Read More
  • Sifat Fisika dan Sifat KimiaKerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar !1.      Jelaskan yang dimaksud dengan sifat fisika! Berikan contohnya !2. … Read More
  • Soal & Materi OSN Kebumian Assalamu'alaikum.Alhamdulillah setelah mengupload materi dan soal osn geografi, pada artikel kali ini saya akan berbagi silabus osn kebumian , materi … Read More
  • Pemisahan CampuranKerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar !1.      Jelaskan yang dimaksud dengan campuran !2.     … Read More
  • Listrik DinamisJawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar !1.       Dalam waktu 0,5 menit pada suatu penghantar mengalir … Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog