Jumat, 27 September 2013

Aku Diri Mu

Waktu berlau musim silih berganti
kurasakan ada ruang hampa dalam hati
sepi di sini tanpa dirimu lagi
dimanakah kini saat rindu selimuti
*) Pecahkan karang keakuanku
patahkan sayap keegoanmu
beriring kita melangkahmaju

karna yg kutahu langkah kita tetap satu
Reff:
Meskipun aku itu pula dirimu
tersekat jarak terpisahkan ruang waktu
tangis ceria tawa dan air mata
tak mengubah hadirmu
serangkai bersama rindu
Aku takkanlah bisa jadi sempurna
kau dan aku manusia tak luput dari alfa
timbul tenggelam kita tetap bertahan
merona memadam kita kan tetap bertahan 



back to *) , Reff rap

do mi fa sol..
yang terangkum di kepala
selimut waktu di saat dirimu ada
memecah kebuntuan hari putaran waktu
aku dirimu bersama menyulam rindu

believe me sobat
kita kan sanggup mengukir
menari mata penaku tanpa harus berpikir
meski jarak berbatas waktu berbatas hari
yang pasti story kita terlukis di dalam hati
back to *) Reff


Mendengar lagu nasyid Nanda di atas bisa dikatakan nasyid yang kereen..."kata anak muda hususny anak-anak 7 asiah", saat libur sekolah saya putar lagu ini berulang kali. jadi ingat anak-anak saya kelas 7 asiah asbosch... saat di kelas bercengkrama dengan mereka terkadang lagu nasyid tersebut saya putar dan mendengarkan bersama-sama mereka...sungguh memory yang luar biasa tak terlupa. tak terasa sudah satu tahun kebersamaan ini, dan akhirnya mereka beranjak meuju kedewasaan dan mulai meninggalkan kemanjaan mereka...

mengngat kakakter yang luarbiasa berwarna-warni ibarat pelangi....terkadang ada yang suka mengeluh, ada yang cerewet, ada juga yang bikin guru marah, ada yang suka gosip, ada yang anggun, ada yang suka tidur di kelas....ada juga yang suka jail....sungguh luar biasa...!!!

sampai-samapi kelas 7 asiah di katakan sebagai kelas yang rewel..hehe..."maklum wali kelasnya juga rewel"..hehe....*tanda-tanda orang kritis nih*

jika mengingat kebersamaan ini, sungguh indah...betapa indahnya menjadi seorang pendidik dari insan yang kelak menjadi insan MEMPESOANA...semoga

tehulur do'a Bunda menyertai semoga ilmu, dan ahlak kalian seiring waktu, seiring bertambah usia kalian menjadi insan LUAR BIASA terkenal di Langit terkenal juga di Bumi...karena amal dan Prestasi kalian....





IKLAN 3

Related Posts:

  • Tahun Pelajaran Baru, Spirit BaruAssalamu'alaikum,Salam sukses guru smart. Bagimana kabarnya setelah libur panjang? Tentunya waktu  yang sangat dinanti untuk berkumpul bersama ke… Read More
  • Inspirator Generasi Negeri Tanah nirmala Indonesia telah Allah anugerahkan untuk bangsa ini. Bangsa yang mewarisi berbagai nilai-nilai kearifan, kebijaksanaan, tata krama, dan t… Read More
  • My GaleryBerbagai kegitan yang sudah di lakukan oleh Tuti,  … Read More
  • Learning To TeachAssalamu'alaikumDiberlakukannya kurikulum 2013 telah memberikan sebuah intruksi baru kepada setiap satuan pendidikan untuk mengimplementasikan berbaga… Read More
  • Aku Diri MuWaktu berlau musim silih berganti kurasakan ada ruang hampa dalam hati sepi di sini tanpa dirimu lagi dimanakah kini saat rindu selimuti *) Pecahkan k… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog