Minggu, 24 Juni 2012

PTK SMP

Dalam Penelitian Tindakan Kelas ada beberapa unusr yang terkandung di dalamnya yang sangat khas yaitu
  1. PTK di laksanakan oleh pendidik yaitu guru/pengajar, apa bila dalam kelas tersebut terdapat masalah
  2. PTK (Penelitian Tindakan Kelas) dilakukan bahwa memang benar masalah yang di hadapi oleh guru pada kelas tersebut
  3. PTK memang harus didakan karena masih banyak proses pembelajaran yang harus dimaksimalkan oleh pendidik/guru.
Berikut beberapa contoh PTK, silahkan klik tombol download dibawah ini :
No
Judul PTK SMP
Link Download
1
MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGUNGKAPKAN  MONOLOG DESCRIPTIVE LISAN SEDERHANA  YANG BERTERIMA SISWA KELAS VIIA SMP NEGERI 2 JABON  MENGGUNAKAN SISTIM ICARE  Download
2
MENINGKATKAN KETAHANAN PRIBADI SISWA KELAS VIIA SMP NEGERI 2 SEDATI DALAM BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD  Download
3
MEMINIMALKAN KESULITAN BELAJAR MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS  PADA SISWA KELAS VIII – E SMP NEGERI 4 SIDOARJO
DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVIS
 Download
4
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA MENULIS  TEKS BERBENTUK PROCEDURE MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH  DI KELAS IX A SMP  Download
5
UPAYA MENINGKATAN KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 3 KISARAN TAHUN PELAJARAN 2007/2008 MELALUI PENDEKATAN  BERMAIN DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI  Download
6
Penggunaan Metode Drill Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa Pada Materi Bahasa Arab Di kelas VIII- Di MTS Kediri II. Kediri  Download
7
Peningkatan pemahaman materi PAI dengan melakukan pendampingan diluar jam Efektif KBM Pada Kelas VII SMPN 03 Batu  Download
IKLAN 3

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog