Kamis, 01 September 2011

Besaran dan Satuan

JAWABLAH PERTANYAAN BERIKUT DENGAN BENAR !

1.    Sebutkan 7 besaran pokok beserta satuannya dalam SI !
2.    Sebutkan contoh besaran turunan (5 saja) !
3.    Dari sebuah pengukuran diketahui sebuah kolam memiliki panjang 3 m, lebar 2,5 m dan kedalaman 1 m. Hitung Volume kolam tersebut !
4.    Sebutkan alat ukur dari :
a.    Kuat arus listrik
b.    Massa
c.    Panjang
d.    waktu
5.    Perhatikan gambar gelas ukur di bawah ini!

Hitung Volume batu yang terukur dari gambar di atas !


IKLAN 3

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog