Sudah lama tidak belajar Bahasa Inggris ternyata cukup berat juga ketika akan memulai lagi. Setidaknya itulah yang saya bayangkan sebelum mulai belajar kembali. Hingga akhirnya jam kuliah Bahasa Inggris pun dimulai. Ternyata, asumsi sulitnya belajar bahasa Inggris itu pun bisa sirna begitu mendapat paparan luar biasa dari dosen.
Beliau memahamkan kami mengenai berbagai masalah yang muncul ketika kita belajar bahasa Inggris hingga sebuah cara mudah mempelajari bahasa Inggris itu sendiri. Salah satu yang disampaikan yaitu tentang Structure Analysis, sebuah cara menganalisis kalimat melalui struktur bahasanya.
Berikut ini slide bahan ajar dari perkuliah yang sudah saya modifikasi tampilannya. Slide in diambil dari beberapa slide bahan ajar yang disampaikan dosen saat tatap muka perkuliahan :
Semoga bermanfaat !
0 komentar:
Posting Komentar