1. Setting PORT pada Mikrokontroller AVR
PORT A, B, C atau D, dapat disetting sebagai INPUT ataupun OUTPUT, tergantung pengaturan dari
Data Direction Register (DDR) pada masing-masing PORT.
DDR di setting 0, jika sebagai INPUT
DDR Disetting 1, jika sebagai OUTPUT
TUGAS 2 :
TUGAS 3 :
1. Tuliskan Cara setting Data Direction Register (DDR) gambar diatas!!
2. Bagaimana menulis nama pengganti untuk gambar disamping, jika PB-1 diberi nama start1, PB-2 diberi nama start2 dan LED1 diberi nama Motor1, sedangkan LED2 diberi nama Motor2, PB-3 diberi nama stop
PORT A, B, C atau D, dapat disetting sebagai INPUT ataupun OUTPUT, tergantung pengaturan dari
Data Direction Register (DDR) pada masing-masing PORT.
DDR di setting 0, jika sebagai INPUT
DDR Disetting 1, jika sebagai OUTPUT
Contoh penulisan program sbb:
DDRA=0x00; //Artinya PORT A Disetting sebagai INPUT
DDRB=0xff; //Artinya PORT B disetting sebagai OUTPUT
2. Inisialisasi PORT OUTPUT
PORTA // artinya semua PIN Output pada PORT A
PORTA.1 //artinya pin output pada PORT A, kaki nomor 1
Kalau ditulis seperti ini artinya apa???
PORTB //???
PORTA.7 //???
3. Inisialisai PORT INPUT
PINA //artinya semua PIN INPUT pada PORT A
PINA.1 //artinya pin INPUT pada PORT A, kaki nomor 1
Kalau ditulis seperti ini artinya apa???
PINB //???
PINB.7 //???
4. Mengganti Nama PORT dengan Variable
# define start PIND.1 //artinya PIND.1 diganti dengan nama start
#define motor PORTB.1 // artinya PORTB.1 diganti dengan nama motor
TUGAS 1 :
a. Tuliskan Cara setting Data Direction Register (DDR) gambar diatas!!
b. Bagaimana menulis nama pengganti untuk gambar disamping, jika saklar diberi nama start dan LED diberi nama Motor
a. Tuliskan Cara setting Data Direction Register (DDR) gambar diatas!!
b. Bagaimana menulis nama pengganti untuk gambar disamping, jika PB-1 diberi nama start, PB-2 diberi nama stop dan LED diberi nama Motor
TUGAS 3 :
1. Tuliskan Cara setting Data Direction Register (DDR) gambar diatas!!
2. Bagaimana menulis nama pengganti untuk gambar disamping, jika PB-1 diberi nama start1, PB-2 diberi nama start2 dan LED1 diberi nama Motor1, sedangkan LED2 diberi nama Motor2, PB-3 diberi nama stop
0 komentar:
Posting Komentar