Selasa, 17 September 2013

PENGUMUMAN PELAKSANAAN TRYOUT COMPUTER ASSISTED TEST (CAT) PREDIKSI SOAL CPNS 2013

PENGUMUMAN PELAKSANAAN KOMPETISI KE-5 TRYOUT COMPUTER ASSISTED TEST (CAT) PREDIKSI SOAL CPNS 2013 WAKTU PELAKSANAAN KOMPETISI KE-5

 Mulai: MINGGU, 22 September 2013 mulai pukul 21:00 WIB
Akhir: KAMIS, 26 September 2013 tepat pukul 23:59 WIB.
 (Peserta bebas milih waktu pengerjaan, bisa mengikuti pada malam, pagi, siang, sore dalam rentang waktu tersebut)

 LOKASI: Website resmi CPNSONLINE INDONESIA

MATERI SOAL PERTANYAAN: Soal cpns tahun-tahun lampau dan prediksi soal cpns 2013 yang terdiri atas: 1) Tes Kompetensi Dasar (TKD)
* Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
* Tes Intelegensi Umum (TIU)
* Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

2) Materi Soal CPNS Daerah
 * Pemerintahan Daerah
* Otonomi Daerah
* Kebijakan peraturan daerah
* Peraturan dan perundangan pemerintahan daerah

3) Materi CPNS Kementerian/Lembaga/Instansi Pemerintah
* Kebijakan lembaga pemerintah pusat
 * Peraturan kementerian/lembaga/Instansi Pemerintah secara umum.
 * Administrasi dan Tata Kelola Pemerintahan Indonesia.

 MEDIA TRYOUT: - Computer Assisted test (CAT) CPNS 2013 secara Online

 REWARD PESERTA TRYOUT: - Acer Iconia B1-A71 - Uang Tunai - Voucer Pulsa

 PESERTA: Khusus Member cpnsonline Indonesia

 PENDAFTARAN: Bagi yang belum terdaftar sebagai member cpnsonline dan ingin mengikuti semua kompetisi tryout soal cpns 2013 Silahkan daftar di situs resmi cpnsonline indonesia yaitu di: KLIK INI
IKLAN 3

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog